Cara Hapus Teman / Pemain di PUBG Mobile - Pada saatnya Anda daftar teman atau pemain pada akun PUBG Mobile Anda telah melewati batas ketentuan, karena di PUBG Mobile Anda hanya bisa menambahkan hanya sebanyak 369 teman di PUBG.
Agar Anda bisa menambahkan teman atau pemain lain, maka Anda harus menghapus beberapa teman yang Anda anggap sudah tidak aktif lagi di PUBG. Pertanyaannya bagaimana cara hapus teman / pemain di PUBG Mobole? Simak terus panduan kami ini untuk temukan jawabannya!.
Game PUBG Mobile semakin populer dan banyak dimainkan di Android dan iOS, game Banttlegroup ini menjadi populer karena telah lebih dari 100 Juta yang mendownload melalui Play Store, serta memiliki jutaan pengguna aktif setiap harinya.
Di game PUBG Mobile kalian diharuskan bisa bertahan hidup dan membunuh semua musuh-musuh kalian, sejak melakukan pendaratan menggunakan parasut dari pesawat terbang. Kalian bisa bermain bareng atau mabar bersama teman yang kalian invite agar bisa bermain PUBG.
Terkadang terdapat beberapa pemain dari daftar teman yang sudah jarang aktif, atau bahkan daftar teman Anda sudah melebihi batas ketentuan. Maka Anda harus menghapus beberapa teman dan pemain agar bisa menambahkan teman baru di PUBG.
Cara Hapus Teman / Pemain di PUBG Mobile
Panduan di bawah ini akan memungkinkan Anda untuk menghapus beberapa teman atau pemain dari daftar teman di PUBG Mobile, berikut ini langkah-langkahnya:
- Masuk ke akun PUBG Mobile Anda.
- Kemudian Anda buka daftar teman PUBG
- Anda masuk ke menu Teman Main / Game Friends.
- Pilih teman main yang ingin Anda hapus dari daftar teman.
- Anda akan melihat tanda silang (x) yang berada sebelah atas kanan, klik tanda silang tersebut untuk menghapus teman / pemain di PUBG Mobile.
- Anda telah berhasil hapus teman di PUBG.
Itulah pembahasan kali ini yang kami ulas untuk Anda ketahui tentang cara menghapus teman / pemain di PUBG Mobile, mudah-mudahan dengan panduan kami ini bisa menambah pengalaman Anda dalam bermain PUBG Mobile.
Cara Mudah Menghapus Teman / Pemain di PUBG Mobile
Reviewed by Admin
on
June 09, 2019
Rating:

No comments: